Template information


Home » » Cara Menghilangkan Noda Di Karpet

Cara Menghilangkan Noda Di Karpet


Menghilangkan Noda Di Karpet
Ada cara sederhana untuk melenyapkan noda di karpet. Untuk noda baru, gunakan air soda sebagai bahan pembersih. Tuangkan sedikit air soda di atas noda, kemudian bersihkan dengan spons. Adapun untuk noda lama, bersihkan dengan detergen dan asam cuka. Caranya, campurkan dua sendok makan detergen dan tiga sendok makan cuka. Kemudian tuangi dengan air hangat sebanyak kurang lebih satu liter. Aduk ketiga bahan ini dan bersihkan noda-noda dengan spons, lalu keringkan dengan kain penyerap.
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. MY BLOG - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger