Template information


Home » » Cara Merawat Mebel /Furniture dari Kayu Jati

Cara Merawat Mebel /Furniture dari Kayu Jati

Sebagaimana peralatan rumah tangga lainnya, furniture dari bahan kayu jati juga harus selalu dirawat dengan baik agar tahan lama serta tidak pudar keindahan serta seninya, hal ini dilakukan karena faktor cuaca, debu, serta noda-noda yang mengandung zat kimia tertentu dapat mengurangi keindahan bahkan dapat merusak furniture jati anda. Untuk membersihkan furnitur jati sangat mudah: cukup dilap menggunakan teak oil atau pledge. Teak oil biasanya dijual di toko bahan bangunan, sementara pledge dapat ditemukan di mal atau super market. Perawatan dengan mengguanakan bahan tersebut diatas cukup dilakukan enam bulan sekali, adapun untuk perawatan sehari-hari, cukup menggunakan lap basah.
Untuk furniture yang memiliki banyak ukiran diperlukan perlakuan yang lebih khusus yaitu diperlukan kuas kecil untuk membersihkan lekukan pada ukirannya dari debu dan noda, yang selanjutnya kuas diberi cairan teak oil untuk membuat ukirannya kembali mengkilap serta tahan lama.Lihat Produk Kami>>>>
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. MY BLOG - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger