Template information


Home » » Pedang Sudhuk Maru

Pedang Sudhuk Maru

Keterangan
Jenis : Pedang
Dhapur : Sudhuk Maru
Pamor :
Ombak Segoro (Wiji Timun)
Tangguh : Majapahit Akhir
Ukuran :
- Panjang Bilah : 38cm
- Panjang Pesi : 8cm
Kelengkapan Keris :
- Warangka bahan kayu Jati (old made)
- Handle bahan Tanduk Kerbau
Kondisi :
- Bilah utuh dan original
- Pesi utuh dan sepanjang pengamatan saya masih original
- Warangan lama
- Warangka cukup bagus (buatan lama)
Keterangan Lain :
- Besi lumer, padat, halus

Tentang Pamor Ombak Segoro (Wiji Timun)
Sebelumnya motif wiji timun dikenal dengan nama `ombak segoro’ karena coraknya seperti penggambaran riak gelombang air laut yang susul-menyusul di pantai. Tosan aji yang berpamor wiji timun hanya boleh dimiliki oleh petinggi-petinggi di pantai utara Jawa pada waktu itu.


H


 
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. MY BLOG - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger